Month: April 2016

  • SRPP : Student’s Research Portofolio Program

    Tujuan: Agar portofolio mahasiswa makin baik Agar CV lulusan universitas kian menarik dan berharga Agar mahasiswa makin banyak menghasilkan karya Agar mahasiswa makin kompeten Untuk kemajuan ilmu pengetahuan umat manusia Untuk mengharumkan nama baik institusi Mendong setiap mahasiswa untuk membuat sebuah artikel ilmiah yang lalu dipublikasikan dalam berbagai jurnal dan seminar. Artikel tersebut dapat berasal…

  • Himpunan Mahasiswa = Laboratorium Softskill

    Apakah peran himpunan di FRI? baik HMTI maupun HMSI? Saya mengajukan usulan, peran mereka adalah dua, yaitu kemahasiswaan dan softskill.   Mengapa softskill? Sederhana saja alasannya, karena tidak ada orang lain yang melakukannya. Kelas kuliah tidak mampu meningkatkan softskill. Keprofesian dan lab pun tidak dirancang untuk mengembangkan itu semua. Maka himpunanlah yang mampu mengembangkan softskill.…

  • Sejak kapan kelas kita bukan Inspirasi

    Kemarin saya terlibat dalam sebuah event yang digerakkan Yayasan Indonesai mengajar, yaitu “kelas Inspirasi”.  Sebagai informasi, kelas Inspirasi adalah sebuah program yang mengajak para professional untuk cuti sehari dan bertemu dengan adik adik SD di sekolah menceritakan profesinya. Tujuannya agar adik adik SD memiliki cita-cita yang tinggi.   Ketika hadir di kelas, sungguh terasa luar…

  • Mahasiswa yang Banyak, Sebagai Aset, Tidak Sebagai Beban

    Pak anis (Salah seorang politisi Indonesia) pernah mengatakan, bahwa jumlah rakyat Indonesia yang banyak ini jangan dianggap sebagai beban, tapi anggaplah sebagai sumber daya, maka cara kita bertindak dan menyelesaikan permasalahan bangsa, akan berbeda. Saya pikir, sama halnya pula dengan kampus dan fakultas. Jumlah yang demikian banyak dari mahasiswa fakultas kita jangan dianggap sebagai beban,…

  • Format Penulisan JRSI

    Pada dasarnya, tolong dikonsistenkan : 1. Ukuran kertas A4, margin top 19 mm, bottom 43 mm, right=left= 14.32 mm 2. Ditulis dalam font Times new roman dengan spasi single (1). 3. Naskah (kecuali judul dan identitas authors) ditulis dalam 2 kolom dengan spasi antar kolom 4.22 mm 4. Judul huruf kapital 24 pt. 5. Nama…